Pergunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar! Kalimat itu sudah sering didengar atau dibaca, bahkan dibicarakan dan ditulis. Akibatnya, muncul pertanyaan "Apa penggunaan bahasa Indonesia saat ini masih belum. Baik dan benar? ". Bahasa Indonesia yang baik adalah bahasa Indonesia yang digunakan sesuai dengan norma kemasyarakatan yang berlaku.
댓글