Radio MTA FM adalah radio dari komunitas dakwah yang mengudara pada frekuensi 1079 MHz. Sejak mengudara pertama kali pada awal tahun 2007 di Solo/Surakarta, keberadaan Radio MTA FM ternyata mampu menarik para pendengar untuk setia mendengarkan Radio MTA FM.
댓글